Home » , , , » BAHASA ARAB - (KATA KEPEMILIKAN) BERSAMA USTADZ MUALLIM RIFA'I

BAHASA ARAB - (KATA KEPEMILIKAN) BERSAMA USTADZ MUALLIM RIFA'I

Posted by Kajian On Line Hamba اللَّهِ SWT on Tuesday, December 30, 2014

Kajian Online WA Hamba الله Ta'ala

Hari/ Tanggal: Selasa 30 desember 2014
Pemateri: Muallim Rifai
materi: Latihan soal
Grup: M102
Notulen: Cici dan Sabrina
Editor : Shofie & Ana Trienta

In sha allah di kesempatan ini kita akan mempelajari tentang "kata kepemilikan"
# KATA KEPEMILIKAN #

=>BAG PERTAMA
»» Bentuk kata kepemilikan dari kata ganti tunggal adalah :

Kata ganti tunggal

انا > Ana = saya

انت > Anta= kamu

انت > Anti = kamu (pr)

هو > Huya= dia

هي > Hiya= dia (pr)

Kosa kata

Lii   =kepunyaan saya
laka =kepunyaan kamu
laki  =kepunyaan kamu (pr)
lahu =kepunyaan dia
laha =kepunyaan dia (pr)

# KATA KEPEMILIKAN #

انا = لي \ ي
Ana➡ lii / ii

انت = لك \ ك

Anata ➡ laka/ ka

انت = لك \ك
Anti ➡ laki/ki

هو = له \ه

Huwa ➡ lahu/ hu

هي = لها \ ها
Hiya ➡ laha / ha

Note
Cara baca nya ➡ berubah menjadi /  atau

contoh penggunaan

انا تلميذ لي كتا ب و هذا كتا بي

Ana tilmiidzun lii kitabun wa hadza kitaabii

Arti = Saya seorang murid saya mempunyai buku dan ini buku saya

انت معلمة لك كتاب و هذا كتابك

Anti mu'alimatun laki kitaabun wa hadza kitaabuki
Arti:
Kamu (pr) seorang guru kamu memiliki buku dan ini buku mu

=> latihan
ubah lah ke bahasa arab

-budi mempunyai  buku
-itu bukunya (PR)
-apakah kamu mempunyai buku?
-buku kamu di atas meja
-di mna bukunya?
-ini buku saya
-ini pena saya dan itu pena kamu
--dia (lk) mempunyai pena dan desi mempunyai pena

silahkan di latih bunda-bunda,agar lebih paham lagi...
in sha allah akan ana koreksi
silah di pahami
dan di coba untuk mngerjakan latihannya

Anggota 1
- Budi lahu kitaabun
- Dzalika  laha kitaabun
- Hal anti laki kitaabun?
- Laki kitaabun alal maktabun
- Aina laha kitaabun?
- Haza lii kitaabun
- Haza lii qolamun wa dzalika laki qolamun
- Huwa lahu qolamun wa desi laha qolamun..

Anggota 2
-Budi lahu kitaabun
- dzaliika laha kitaabun
- hal laka kitaabun?
- laka kitaabun alal maktabun
- aina lahu kitaabun
-hadza lii kitaabun
- hadza lii qalamun wa dzaalika laki qalamun
- huwa lahu qalamun wa desi laha qalamun
- Laha kitaabun
- dzalika laha kitaabun
- hal laka kitaabun?
- laka kitaabun alal maktabun
- aina laha kitaabun?
- hadza lii kitaabun
- hadza lii qolamun wa hadza laka qolamun
-lahu qolamun wa laha qolamun

Koreksi dikit..
-Budi lahu kitaabun
- dzaliika laha kitaabun
- hal laka kitaabun?
- laka kitaabun alal maktabun
- aina kitabuhu?
- hadza lii kitaabun
- hadza lii qalamun wa dzaalika laki qalamun
-huwa lahu qalamun wa desi laha qalamun

Jawaban latihan soal:
- Budi lahu kitaabun
- Tilka kitaabaha
- Hal laka kitaabun?
- Kitaabaka 'alaa maktabun
- Aina kitaabuhu?
- Haadzaa kitaabuki
- Haadzaa lii qolamun wa dzalika qolamuka
- Huwa lahu qolamun wa dasi qolamuha

Jawaban layihan soal (mba zennis):
-budi mempunyai  buku --> budi lahu kitaabun
-itu bukunya (PR) --> dzaalika kitaabuhu
-apakah kamu mempunyai buku? Hal laka/laki kitaabun
-buku kamu di atas meja --> kitaabuka/ki 'alal maktabi
-di mna bukunya? --> Ayna kitaabuhu
-ini buku saya --> haadza kitabii
-ini pena saya dan itu pena kamu --> haadzaa qolamii wa dzaalika qolamuka/ki
-dia (lk) mempunyai pena dan desi mempunyai pena --> lahuu qolamun wa desi lahaa qolamun

Gini dech, dalam bahasa inggris juga ada perubahan kata
Dari
I ➡ my
You ➡ you
We ➡ our
Ne semua menjelaskan kepunyaan
Bahasa arab juga seperti itu
Dari
Ana ➡ lii
Anta ➡ laka
Anti ➡ laki
Dll

Jawab:  Oke ana koreksi
Ukh purba
- Budi lahu kitaabun✔
- Dzalika  laha kitaabun
Kurang tepat
-Hal anti laki kitaabun? ✔
- Laki kitaabun alal maktabun
➡Kurang tepat
- Aina laha kitaabun?
Kurang tepat
- Haza lii kitaabun
Kurang tepat
- Haza lii qolamun wa dzalika laki qolamun
Kurangbtepat
- Huwa lahu qolamun wa desi laha qolamun..✔
Di perbaiki lagi yah

Tanya: 
Afwan akhi ana dah banyak ketinggalan kemarin hpnya bermasalah...
Beda penggunaan  kata untuk lii dengan  ii, laka dengan ka dan setersnya... Itu gimana akhi? Kapan masing-masingnya digunakan??
Jawab: Bedanya jika menggunakan ii mnjelaskan barang itu punya saya
Contoh
Kitaa bii
Buku ku

Kalau menggunakan lii
Lii kitaabun
Saya mempunyai buku

Alhamdulillah, kajian kita hari ini berjalan dengan lancar. Moga ilmu yang kita dapatkan berkah dan bermanfaat. Amiin....

Baiklah langsung saja kita tutup dengan istighfar masing-masing sebanyak-banyaknya dan do'a kafaratul majelis:

سبحانك اللهم وبحمدك أشهد ان لا إله إلا أنت أستغفرك وآتوب إليك

Subhanakallahumma wabihamdika asyhadu allaailaaha illa anta astaghfiruka wa atuubu ilaika
“Maha Suci Engkau ya Allah, dengan memuji-Mu aku bersaksi bahwa tiada sesembahan yang haq disembah melainkan diri-Mu, aku memohon pengampunan-Mu dan bertaubat kepada-Mu.”

Wassalamu'alaikum...

Thanks for reading & sharing Kajian On Line Hamba اللَّهِ SWT

Previous
« Prev Post

3 komentar:

Ketik Materi yang anda cari !!